Hai sobat blogger, lama engga nonggol di blog nih :D. Kali ini saya akan share bagaimana cara membuat sebuah domain .co.cc.
Sudah tidak asing lagi (tutorial jadul) memang domain asal korea ini mempunyai satu kelebihan yang menonjol, yaitu: GRATIS. nahh,, bicara soal gratis biasa nya orang indonesia pasti langsung tertarik (kebiasaan turun-menurun).
Sebenar nya sudah banyak permasalahan pada domain .co.cc . Dulu, domain gratisan ini pernah di blok oleh mesin penelusuran terkemuka, tak salah lagi yaitu goggle. Akan tetapi saya ambil point pentingnya saja, ITU DULU, SEKARANG TIDAK. Ya sudahlah,,, bagi yang mau ikutin samapi tuntas langsung praktekin aja :D. Berikut tutorialnya:
- Buka Website resmi .co.cc terlebih dahulu http://www.co.cc
- Isikan domain yang diinginkan, semisal nks-tutorial.co.cc ,klik "Periksa ketersediaan"
- Jika domain masih tersedia klik "Lanjutkan Pendaftaran" untuk melanjutkan (perlu ditinjau, apakah domain yang sobat inginkan berbayar atau gratis. Jika berbayar maka ganti dengan yang lain saja)
- Nahh,, sekarang karena kita akan membuat akun baru, maka klik saja "Buat akun baru sekarang"
- Isikan Data Lengkap, Centang "Saya menerima persyaratan dan layanan", klik "Continue"
- Ketik ulang kata sandi, klik "Continue"
- Nahh, jadi deh akun dan domain baru nya,,,
Ingat langkah tadi masih hanya membuat domain baru, belum menSetup domainnya. Nantikan tutorial selanjutnya yaaa... :D
UPDATE: Layanan .co.cc saat ini sudah tidak dapat digunakan
UPDATE: Layanan .co.cc saat ini sudah tidak dapat digunakan
No comments:
Post a Comment
Terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel NKS, Silahkan tinggalkan komentar anda guna meramaikan blog sederhana ini.